Alat permainan edukatif merupakan salah satu cara dalam menstimulasi perkembangan kognitif anak usia dini. Selain terfokus terhadap perkembangan kognitif anak usia dini, alat permainan edukatif ini juga dapat menstimulasi aspek perkembangan lainnya. Seperti, nilai agama dan moral, fisik motorik, sosial-emosional, bahasa, dan seni. Alat permainan edukatif atau yang sering disebut dengan media pembelajaran pada umumnya masih terlihat monoton, maka seiring perkembangan zaman perlu adanya perubahan APE yang menarik dan menyenangkan oleh guru PAUD. Karena pada dasarnya anak usia dini memiliki rasa mudah bosan dalam proses pembelajaran.
Nama Penulis:
Agis Winda Septiana, Argina Sofia, Bunga Indra Pratiwi, Depi Afriani, Despela, Desti Helfianti, Dwi Maryuni, Dwi Putri Larasati, Dwi Silviani Okmandar, Febri Anggi, Gusti Maharani, Herleti, Ines Permata Sari Tarigan, Iradathia, Mardhotila, Mawarni, Mutiara Pretty, Niswati Hasanah, Nova Rosvika, Novi Eka Saputri, Nurhakiki Afriliana, Ratna Dewi, Reka Wulandari, Relwi Yani, Risqa Fina Fauziyah, Sarah Putri Syafira, Silvi Mayasari, Sri Masitah, Sri Wulan Dari, Ulpa Karina, Ummi Helmida, Vebry Chintya Simatupang, Yelin Nur Amalia, Yonara Rivalia, Yurika Mulya Pratiwi
Penulis
Early Childhood Education 2017B Riau University
Penyunting
Febrialismanto, M.Pd.
Nur ‘Aisyah Wabto
Penata Letak
Niken Hapsari Cahyarina
Pendesain Sampul
Nurul Hasanah Nasution
Bandung; Ellunar, 2020
xxiv+66hlm., 14,8 x 21 cm
ISBN: 978-623-204-438-8
Cetakan pertama, April 2020
Harga
Rp74.000 (dilengkapi halaman berwarna)